Hari ini blog yang paling diminati ini mencoba mereview kelebihan dan kekurangan dari spek hape Evercross A28A. Dilihat dari namanya, hape Evercross ini merupakan saudara kandung dari Evercross A28M yang sebelumnya sudah dirivew kelebihan dan kekuangannya di blog ini.
Sebelum saya merivew kelebihan dan kekurangan Evercross A28A yang telah dirilis pada 2014 lalu, mari kita lihat spek yang dibawa oleh hape dengan harga baru kisaran 800 ribuan ini pada tulisan dibawah.
Spesifikasi hp Evercoss A28A
- Jaringan: GSM 900/1800/1900 - SIM 1 & SIM 2 /3G HSDPA 900/2100.
- Dimensi ukuran: 124.8x64.6x11.9mm.
- Berat: 119,5 gram.
- Ukuran layar: 4 inci.
- Teknologi layar: IPS Display, WVGA.
- Resolusi layar: 480 x 800 piksel.
- Proteksi layar: Tidak ada.
- Sistem operasi: Android OS, v4.2 (Jelly Bean).
- Chipset: MTK 6572CPU.
- Prosesor CPU: Dual-core 1.3 GHz.
- Prosesor Grafis: Tidak diketahui.
- Penyimpanan eksternal: microSD up to 32 GB.
- Penyimpanan internal: 4 GB.
- Memori RAM: 512 MB.
- Kamera utama: 3 MP.
- Fitur kamera utama: tidak diketahui.
- Kemampuan rekam video kamera utama: bisa.
- Kamera depan: 1,3 MP.
- Kemampuan rekam video kamera depan: tidak tahu.
- Loudspeaker: ada.
- Colokan earphone 3,5 mm: ada.
- WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot.
- Bluetooth: v2.1 with A2DP.
- GPS: ada dengan A-GPS.
- NFC: tidak ada
- Radio: tidak ada.
- USB: microUSB v2.0.
- Kapasitas baterai: 1500mAh.
- Jenis baterai: Lithium Polymer.
- Waktu stand by: tidak diketahui.
- Waktu bicara: tidak diketahui.
- Waktu putar musik: tidak diketahui.
- Warna: putih, hitam, abu abu.
Review Kelebihan kekurangan Spesifikasi hp Evercoss A28A
Kelebihan spesifikasi hape Evercross A28A
- Dual SIM, GSM GSM.
- Harga murah, hanya 800 ribuan saja.
- Layar sudah menggunakan teknologi IPS display.
- Ada kamera depan 1.3 megapiksel, cukup lumayan lah buat yang hobi selfie mania.
- Ada memori eksternal, lumayan buat nyimpen foto atau file data lainnya.
- Bisa rekam video dengan kualitas cukup lumayan.
- Ada wireless lan buat yang suka internetan.
- Bisa BBM, whatsupp dan aplikasi chatting lainnya.
Kekurangan spesifikasi hp Evercross A28A
- Sistem operasi jadul, masih jelly bean. Jaman sekarang mah minimal Kitkat bro.
- Kapasitas batre kecil, mungkin kalo dipake terus menerus, sehari ngecass bisa tiga kali, kek minum obat hehe.
Nah ini lah dia kelebihan kekurangan hape Evercross A28A dilihat dari sisi spesifikasinya yang bisa ane sampaikan. Mungkin selain hape evercross ini anda juga menyukai hape evercross lainnya seperti Evercross A28M.
0 Response to "Kelebihan kekurangan spek hp Evercoss A28A"
Post a Comment